Minggu, 16 Oktober 2011

Serat Kapas

Kapas merupakan serat biji dari tanaman Gossypium. Komposisi serat kapas tergantung kepada jenis tanaman kondisi tumbuh dan derajat kedewasaan


Gambar tanaman Gossypium

Morfologi serat kapas secara membujur membentuk pita yang terpilin seperti puntiran sedangkan secara melintang mirip dengan buah ginjal yang terdiri dari lapisan primer dengan tebal 0.1 - 0.2 ยต yang terdiri dari selulosa , lemak ,dan  pektin dan dinding sekunder sekitar 90 % dari seluruh serat dan sebagian besar dari serat selulosa
Penampang membujur serat kapas

0 komentar:

Posting Komentar